Kalurahan GULUREJO

Kap. LENDAH
Kab. KULON PROGO - DI Yogyakarta

Info
---- G U L U R E J O G U M R E G A H ---- Silahkan Kunjungi Website Kalurahan Gulurejo --- Silahkan Komentar pada kolom yang tersedia --- -- Kunjungi Youtube Gulurejonya ya guys....tonton, subcribe dan like youtube kami ya kakak -- -- Klik disini untuk mengetahui pelayanan di Gulurejo -- -- selengkapnya... -- Bisa klik link berikut buat kepoin Bumdesnya Gulurejo guys -- -- selengkapnya... -- Buat yang belum tahu sejarah berdirinya Kalurahan Gulurejo bisa klik tautan berikut ini ya guys -- -- selengkapnya...

Artikel

BAZNAS Bersama Pemkab Kulon Progo Salurkan Santunan Kepada Anak Yatim/Piatu Korban COVID-19

Administrator

09 September 2021

273 Kali dibuka

BAZNAS Bersama Pemkab Kulon Progo

Salurkan Santunan Kepada Anak Yatim/Piatu Korban COVID-19

 

Wates – Sejumlah 46 anak yatim/piatu korban COVID-19 di Kabupaten Kulon Progo menerima santunan dari Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kulon Progo, berlangsung di Ruang Sermo, kompleks Pemkab Kulon Progo. Rabu (8/9/2021). Santunan diserahkan oleh Bupati Kulon Progo Drs.H.Sutedjo didampingi Ketua BAZNAS Kulon Progo Drs H Abdul Madjid kepada perwakilan sepuluh anak yatim/piatu.

Terdapat 71 anak yang akan menerima santunan, 46 data sudah diverifikasi terdiri 30 Anak yatim dan 16 anak piatu, sementara sisanya merupakan data baru. Sumber dana santunan ini didapat dari BAZNAS Kulon Progo yang nantinya akan disalurkan kepada masing-masing anak.

Terdapat 3 kelompok yang dicermati oleh BAZNAS untuk menerima santunan ini sesuai dengan usia pendidikannya. Besaran santunan per anak yaitu: 1) Pra sekolah/TK/SD : Rp.1.000.000, 2) SMP : Rp.1.500.000, 3) SMA : Rp.2.000.000,

Dalam sambutannya Bupati Kulon Progo, Drs. H. Sutedjo menyampaikan bahwa anak-anak ini nantinya akan menjadi generasi penerus bangsa. Sutedjo berharap untuk keluarga yang memiliki anak yatim/piatu untuk bisa memberi support, spirit, dorongan kepada anak-anak untuk dapat menatap masa depan dengan sebaik-baiknya. Anak-anak menjadi kewajiban para orang tua dan pemerintah daerah untuk mempersiapkan masa depannya.

"Kita sering bercermin bahwa setiap kita dalam kehidupan ini mengalami cobaan, sesungguhnya itu kebanyakan yang kita bisa lihat, kalau kita punya motivasi kedepan maka justru akan menjadi penyemangat, spirit untuk kemudian bisa mendayagunakan kondisi ini untuk bisa lebih baik lagi ke depan" ujar Sutedjo.

Sementara itu, Ketua BAZNAS Kulon Progo Drs H Abdul Madjid berharap santunan ini dapat bermanfaat dan meringankan beban keluarga mereka. Kerjasama dengan dinas terkait juga sangat diharapakan untuk membantu meringankan beban para korban Covid-19 ini.

“Jumlah tersebut mungkin bertambah karena pada proses veritifikasi pendataan dilakukan Dinas Sosial Pemberdayaan, Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Kulon Progo,” ujarnya.

Abdul Madjid menamabhkan Sampai 8 September 2021, sesuai dengan program BAZNAS terkait penanggulangan COVID-19, sudah membantu masyarakat yang terdampak lebih dari satu milyar rupiah (belum termasuk 10 anak yang mewakili acara).

“Santunan yang diberikan Baznas untuk 46 anak yang sudah diverifikasi ini mencapai Rp.59.500.000,-. Dan untuk bantuan yatim/piatu yang ada di 17 panti Asuhan mencapai total Rp.105.000.000,-.,” ujarnya

Hampir dua tahun pandemi ini belum juga usai. Dampaknya tidak hanya dirasakan oleh Indonesia saja tapi seluruh dunia ikut merasakannya. Virus yang tak kasat mata ini tidak mengenal usia, pangkat, ataupun jabatan, yang artinya siapa saja bisa terpapar virus ini. Beberapa upaya telah dilakukan mulai dari penerapan protokol kesehatan hingga pelaksanaan vaksinansi. Pemerintah sangat berharap semua lapisan masyarakat dapat saling bekerjasama untuk mentuntaskan pandemi bersama -sama. Kulon Progo/Fajar Mahanani/Rizki

 

Sumber : https://kulonprogokab.go.id/v31/detil/8581/baznas-bersama-pemkab-kulon-progo-salurkan-santunan-kepada-anak-yatimpiatu-korban-covid-19

Form Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Kirim Komentar

Captha
Matematic

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Lurah

BEJASANTOSA

WAHYU WIDAYAT, ST

WAHYU WIDAYAT, ST

Carik

SUMARAH

SUMARAH

Panata Laksana Sarta Pangripta

NAZAMUDIN ARIF

NAZAMUDIN ARIF

Danarta

DIDIK FIANTA S.PT

DIDIK FIANTA S.PT

Kamituwa

SUPARDAL

SUPARDAL

Ulu-Ulu

JOKO ENDARTO

JOKO ENDARTO

Jogoboyo

WIDADA

WIDADA

Dukuh Klipuh

TEGUH

TEGUH

Dukuh Bonorejo

DWI SUSILO

DWI SUSILO

Dukuh Kragilan

SUGIYEM

SUGIYEM

Dukuh Sumurmuling

PANGGIH

PANGGIH

Dukuh Gegulu

SUMIYEM

SUMIYEM

Dukuh Sembungan

SUKIYANI

SUKIYANI

Dukuh Wonolopo

NANANG KUSTYANTO

NANANG KUSTYANTO

Dukuh Mendiro

SULISANTORO

SULISANTORO

Dukuh Pulo

NGADINO

NGADINO

Dukuh Pengkol

SUYATNO

SUYATNO

Staff Desa

ARI WIBOWO

ARI WIBOWO

THD

PRADITA AYU ASTUTI

PRADITA AYU ASTUTI

THD/ Skretariat BPK

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Kalurahan GULUREJO

Kapanewon LENDAH, Kabupaten KULON PROGO, DI Yogyakarta

Youtube Gulurejo

Peta Desa

Desa Wisata Argo Canting Gulurejo

Komentar

Ari Wibowo

05 Juli 2022 09:48:15

Maju terus batiknya Gulurej0...

Cahyo Wawan Riyadi

03 Februari 2021 06:46:15

Daftar lowongan kerja...

SUDIYONO

01 Februari 2021 20:31:54

Semoga Kal.Gulurejo selalu Jaya.Amiin...

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:214
Kemarin:431
Total:274.651
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:3.133.160.156
Browser:Mozilla 5.0

PETA JALAN 3D

BUM DESA BINANGUN MURAKABI

Transparansi Anggaran

APBDes 2022 Pelaksanaan

PENDAPATAN

AnggaranRealisasi
Rp. 2,696,290,345Rp. 2,691,353,928

BELANJA

AnggaranRealisasi
Rp. 2,662,215,921Rp. 2,520,339,532

PEMBIAYAAN

AnggaranRealisasi
Rp. 575,925,576Rp. 575,925,576

APBDes 2022 Pendapatan

Hasil Usaha Desa

AnggaranRealisasi
Rp. 120,371,286Rp. 120,371,286

Hasil Aset Desa

AnggaranRealisasi
Rp. 72,364,400Rp. 75,502,980

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp. 1,554,108,000Rp. 1,554,108,000

Bagi Hasil Pajak dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp. 133,502,095Rp. 126,359,615

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp. 747,944,564Rp. 747,944,564

Bantuan Keuangan Provinsi

AnggaranRealisasi
Rp. 63,000,000Rp. 63,000,000

Bunga Bank

AnggaranRealisasi
Rp. 5,000,000Rp. 4,067,483

APBDes 2022 Pembelanjaan

BIDANG PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 1,189,565,616Rp. 1,091,634,392

BIDANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 363,496,364Rp. 360,609,240

BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN

AnggaranRealisasi
Rp. 153,418,000Rp. 143,464,000

BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

AnggaranRealisasi
Rp. 296,545,900Rp. 287,011,900

BIDANG PENANGGULANGAN BENCANA, DARURAT DAN MENDESAK DESA

AnggaranRealisasi
Rp. 659,190,041Rp. 637,620,000

Lokasi Kantor Kalurahan

Latitude:-7.912138805707333
Longitude:110.26248574242346

Kalurahan GULUREJO, Kapanewon LENDAH, Kabupaten KULON PROGO - DI Yogyakarta

Buka Peta

Wilayah Kalurahan